Friday, 13 December 2013

Cara Mengganti dan Memasang Aki Mobil

Ketika aki sudah mulai tidak berfungsi, memang akan ada banyak masalah yang sering muncul dan membuat mesin kurang stabil. Terutama dalam kasus kelistrikannya.
Salah satu yang kurang menyenangkan adalah mesin tidak akan bisa menyala. Jika terjadi hal yang demikian, dan perlu mengganti aki, ada tips jitu yang bisa Anda lakukan tanpa harus meminta montir datang ke rumah.
Langkah pertama yang harus diketahui adalah cara melepas sekaligus mengambil kabel yang wajib dilepas duluan. Kalau tidak ingin terkena masalah, lepaskan kabel negatifnya terlebih dahulu.
Longgarkan baut dan klem yang mengikat dari sisi negatif dulu dan dilanjutkan pada sisi positifnya. Selanjutnya, angkat aki dari tempatnya secara tegak lurus, agar air aki tidak tumpah.

Mengganti Aki 
 
Setelah itu, pasang lagi aki yang baru Anda dan juga pasang lagi kabel serta klemnya seperti sedia kala. Untuk memasangnya kembali, dahulukan kutub positif agar tidak timbul reaksi. Selanjutnya, bersihkan keseluruhan aki. Kalau perlu, Anda juga bisa menggunakan cairan anti korosi sebagai jalan pencegahan.

Korosi Kabel 
Kalau Anda menemukan korosi yang menutupi kabel atau pada ujung kabel, disarankan untuk selalu membersihkan dahulu sebelum dipasang. Karena karena kotornya ini, akan menjadi isolator yang dapat menjadi hambatan dalam penyaluran energi.
read more

Tuesday, 10 December 2013

Kunci Sukses Wawancara Kerja dengan Kesan Terbaik


Banyak hal telah berubah dalam dunia pencarian kerja. Namun, ada satu yang tetap sama, yakni tentang bagaimana Anda harus menampilkan diri pada saat wawancara. Anda bisa saja mengirimkan lamaran via email, atau direkomendasikan oleh teman yang sudah lebih dulu bekerja di perusahaan yang Anda inginkan. Namun, Anda belum akan di-hire sampai pimpinan perusahaan bertemu langsung dan berbicara dengan Anda. Wawancara. Sejauh ini, itulah momok bagi para pencari kerja.
Dalam proses rekrutmen dan seleksi, wawancara merupakan tahapan yang penting ketika perusahaan dihadapkan pada lebih dari seorang kandidat yang memiliki kriteria dan latar belakang yang kurang-lebih sama. Atau, tahapan ini menjadi demikian menentukan ketika posisi yang lowong membutuhkan calon yang memiliki keterampilan-keterampilan interpersonal dan komunikasi, dengan kualifikasi teknis tertentu.
Chairman dan CEO Robert Half International, perusahaan spesialis penempatan tenaga kerja pertama dan terbesa di dunia, Max Messmer yang menulis buku laris Job Hunting for Dummies menegaskan, kunci sukses wawancara terletak pada kesan pertama yang Anda tinggalkan kepada pihak perusahaan.
Messmer mencontohkan, banyak kandidat yang melakukan “kesalahan” dengan memperlihatkan aksi yang lebih menarik perhatian ketimbang jawaban-jawaban yang diberikannya selama wawancara. “Ada kandidat yang ketika menunggu di lobi sambil makan, ada yang memain-mainkan pupennya selama wawancara dan ada yang mengenakan pakaian dan tas dalam warna dan ukuran yang mencolok,” rinci dia.
Menurut Messmer, persiapan mutlak diperlukan jika Anda hendak menjalani wawancara kerja.
1. Do the research
Pastikan Anda memiliki pengetahuan yang memadai tentang calon perusahaan Anda, sejarahnya, industrinya dan sebagainya. Jika memungkinkan, cari tahu juga tentang orang yang akan mewawancarai Anda. Dengan bekal itu, Anda akan memberikan kesan yang lebik baik dalam wawancara nanti.
2. Clarify your objectives
Sebelum melamar sebuah posisi yang ditawarkan, pastikan terlebih dahulu minat dan tujuan karir Anda. Bersiaplah untuk menjelaskan mengapa Anda menginginkan posisi itu, dan Andalah orang yang cocok.
3. Get your questions ready
Jadilah partisipan yang aktif selama wawancara dengan mengajukan pertanyaan yang relevan, berdasarkan hasil riset yang telah Anda lakukan.
4. Don’t forget the “small” things
Perhatikan posisi duduk, membuat kontak mata, tidak berbicara terlalu cepat…kedengarannya sepele, tapi bukankah Anda ingin pewawancara fokus pada apa yang Anda katakan, dan bukan apa yang Anda lakukan?
5. Dress smart
Jangan anggap remeh kekuatan dari penampilan profesional. Ini adalah saat pertama pihak perusahaan melihat Anda, suka atau tidak, apa yang Anda kenakan bisa mempengaruhi proses berikutnya.
read more

Monday, 11 November 2013

Manfaat Positif Bertengkar dengan Pasangan


Banyak pasangan menghindari pertengkaran dalam kisah cintanya. Mereka mencari kedamaian untuk mencapai kestabilan dalam sebuah hubungan. Takut akan konflik, mereka berusaha untuk jauh-jauh dari hal itu. Apakah Anda termasuk salah satu pasangan yang seperti itu?

Jika ya, maka Anda harus mempertimbangkan pernyataan dari Jane Greer, Ph.D, pengarang buku What About Me? Stop Selfishness From Ruining Your Relationship. Menurutnya, sebuah pertengkaran dalam hubungan memang bisa didefinsikan sebagai sebuah sinyal buruk.

Namun, ia juga bisa menjadi sebuah hal yang menyehatkan dan membangun ikatan dalam hubungan Anda dan pasangan. Mengapa bisa demikian? Inilah tiga alasannya.

Pertengkaran bisa membersihkan emosi negatif. Kekesalan yang terpendam di diri Anda dan pasangan, dapat tersalurkan dalam pertengkaran. Kendati sebuah pertengkaran memang tidak mengenakkan, namun setelah bertengkar biasanya Anda dan pasangan bisa merasa lega.

Pasalnya, segala unek-unek di hati masing-masing telah diutarakan melalui pertengkaran. Menurut Greer, bertengkar merupakan sebuah langkah produktif karena emosi negatif akan dibersihkan dengan meluapkan semua yang terpendam.

Hal ini lah yang akan menghindari Anda dan pasangan dari konflik dan kebencian di antara hati masing-masing.

Membuka Pikiran Anda terhadap Perspektif Pasangan. Poin terpenting ketika Anda dan pasangan menghadapi pertengkaran ialah Anda bisa menjadi lebih terbuka. Secara tidak langsung, mau tidak mau Anda akan menjadikan pendapat pasangan sebagai sebuah pertimbangan.
Dengan begitu, Anda akan mulai belajar menerima perspektif orang lain dan mengutamakan komunikasi di masa mendatang.

Pertengkaran Melatih Anda Berkompromi. Selain membuka pikiran Anda, melalui sebuah pertengkaran Anda bisa lebih paham arti dari hubungan. Anda akan lebih menghargai pasangan dibandingkan menghargai ego dan pendapat sendiri.

Hal itu berarti, Anda mulai terlatih untuk dapat berkompromi. Segala argumen yang dikemukakan pasangan Anda, akan membuat Anda menjadi cermat mendeteksi jalan tengah yang terbaik untuk mengatasi permasalahan yang muncul.
read more

Thursday, 10 October 2013

5 Cara Bagaimana Mengatasi Kinerja Android


Anda pengguna android? Saya juga pengguna soalnya hehe.. Android adalah OS smartphone yang sendang booming dan banyak digunakan. Bahkan smartphone Android sudah menjadi kebutuhan dalam hal membantu pekerjaan. Nah apajadinya yak kalo smartphone Android anda lemot sementara itu diperlukan untuk keperluan bisnis?? Pasti malah menjadi penghambat bukan?

Mengatasi Kinerja Android Lemot

  1. Lebih baik uninstal atau Disable Aplikasi yang tidak terpakai. Kalo gak dipakai tapi masih enable malah bikin Android jadi lemot, jadi mending di nonaktifkan atau di uninstal aja, ( intinya instal yang perlu aja)
  2. Membersihkan Cache secara rutin. Cache adalah data yang muncul disaat menggunakan aplikasi dan ini sangat mempengaruhi kinerja smartphone Android anda. Anda bisa membersihkan Cache dengan menggunakan aplikasi pembersi cache yang bisa di download di app Store ada yang gratis ada yang bayar. Jangan lupa bersihkan secara teratur.
  3. Gak usah pake Live Wallpaper dan widget. Kedua ini memakan banyak daya baterai dan juga memperlambat kinerja Smartphone Android. Coba aja bandingkan sendiri ketika Anda menggunakannya dan ketika tidak menggunakannya.
  4. Update perangkat dan frimware. Kalo Smartphone Android anda sudah mendapatkan update lebih baik segera di update karena mengupdate perangkat akan meninkatkan performa daripada sebelumnya
  5. Yang terakhir ini agak ribet nih, yaitu rooting. Rooting itu salah satu fungsinya adalah bisa meningkatkan kinerja prosesor. Tapi harus berhati-hati melakukannya karena jika terjadi kesalahan bisa berakibat fatal, Anda bisa search di google untuk hal ini.

read more

Thursday, 26 September 2013

10 Tanda Hubungan Cinta Harus Diakhiri


Semua orang pasti menemukan rintangan dalam suatu hubungan dan itu adalah fakta yang telah tertanam, bahwa tidak ada hubungan yang sempurna.
Dengan banyak pasang dan surut, hubungan adalah perjalanan yang indah yang membuat kita menyadari indahnya berbagi suka dan duka.
Meski demikian ada hubungan yang bila dipaksakan untuk dipertahankan justru semakin tak menyehatkan bahkan melukai hati kedua belah pihak.
Lantas, hubungan dengan tanda-tanda seperti apa yang harus diakhiri?
1. Terlalu memikirkan hubungan
Hidup memiliki banyak prioritas yang perlu dipenuhi selain hubungan Anda. Jika Anda terus-menerus memikirkan hubungan Anda dan tidak bisa untuk berfokus pada hal-hal yang penting lainnya, itu merupakan tanda yang menonjol bahwa hubungan Anda tidak memiliki masa depan.
2. Rasa bersenang-senang telah hilang
Jika Anda tidak dapat bersenang-senang di hadapan pasangan Anda, itu juga merupakan salah satu tanda kemungkinan Anda harus mengakhiri hubungan Anda.
3. Kepercayaan telah hilang
Kita tentu tidak bisa berdebat tentang pentingnya tingkat kepercayaan dalam suatu hubungan. Kepercayaan yang hilang merupakan hal yang dapat menentukan nasib sebuah hubungan. Jika ada defisit kepercayaan, sudah saatnya Anda mengakhiri hubungan.
4. Masa depan
Jika Anda tidak nyaman berbicara tentang masa depan hubungan Anda atau jika pasangan Anda telah menunjukkan ketidaknyamanan banyak waktu dalam hal ini, hubungan Anda ke depannya dengan pasangan tampaknya perlu dipikir lagi. Apakah perlu dipertahankan atau tidak.
5. Anda mulai jatuh cinta dengan orang lain
Jika Anda tiba-tiba memiliki perasaan kepada orang lain dan berfantasi tentang seseorang, itu pertanda cinta Anda kepada pasangan mulai luntur. Jika itu terjadi, tidak ada gunanya mengecewakan diri sendiri dan pasangan, selain mengakhiri hubungan.
6. Anda merasa tidak bahagia
Jika Anda tidak dapat merasa tidak merasa bahagia dengan pasangan, itu merupakan tanda sudah waktunya Anda mengakhiri hubungan.
7. Anda bertengkar untuk masalah kecil
Ini pada dasarnya adalah puncak dari segala sesuatu yang disebutkan di atas. Anda tiba-tiba mulai bertengkar untuk masalah-masalah kecil.
8. Ketertarikan fisik telah Hilang
Hal ini terjadi mungkin karena Anda mulai jatuh cinta pada orang lain. Bahkan jika Anda tidak jatuh cinta dengan orang lain sekalipun, Anda bisa saja tiba-tiba merasa tidak lagi memiliki ketertarikan fisik dengan pasangan, karena cinta Anda mulai luntur.
9. Masalah komunikasi
Tiba-tiba, jika Anda menemukan diri terhuyung-huyung di bawah pengaruh kesenjangan komunikasi yang besar, sudah saatnya Anda duduk dan berpikir ulang tentang hubungan Anda dengan si dia.
10. Pasangan Anda berharap terlalu banyak
Jika harapan pasangan Anda terlalu besar, maka Anda harus memikirkan tentang implikasinya bagi masa depan hubungan Anda.
read more

Wednesday, 25 September 2013

Tertawa untuk Mengobati Segala Penyakit dan Menyehatkan Tubuh


Tawa merupakan obat terbaik untuk berbagai jenis penyakit. Sama halnya dengan penyakit, tertawa juga diklasifikasikan sebagai sesuatu yang menginfeksi. Namun bedanya, tertawa menginfeksi dengan dampak yang baik. Suara orang tertawa dengan bahagia, dapat secara tidak langsung mentransfer kebahagiaan, kebersamaan dan keintiman. Tahukah Anda , bahwa selain memberi kebahagiaan, tertawa juga dapat menyehatkan tubuh Anda?

Ternyata, tertawa dapat menstimulasi kesehatan fisik Anda. Tidak hanya itu, tertawa pun dapat menguatkan sistem imun dalam tubuh Anda. Tambahan lainnya, tertawa juga dapat meningkatkan energi, menghilangkan rasa sakit dan melindungi Anda dari hal-hal berbahaya yang mungkin diakibatkan oleh stress. Bagaimana bisa?

Dengan tertawa, tubuh Anda secara langsung mengurangi tensi di dalamnya. Sehingga, otot-otot dalam tubuh Anda pun akan menjadi lebih rileks bahkan hingga 45 menit setelah Anda tertawa. Selain itu, saat Anda tertawa, hormon stress dalam tubuh akan berkurang, selagi sel-sel imun Anda berkembang dan meningkat jumlahnya. Peningkatan pun juga terjadi pada fungsi pembuluh dan aliran darah Anda. Sebagai hasilnya, Anda bisa terhindar dari serangan jantung dan penyakit yang berkenaan dengan kardiovaskular Anda.

Menurut penelitian psikologi yang telah diuji oleh para ahli, tertawa dinyatakan sebagai salah satu obat penyembuh segala penyakit jiwa. Dengan tertawa, keagresifan dalam diri Anda menjadi berkurang. Tidak hanya keagresifan yang ternyata menurun levelnya, melainkan perasaan takut, marah dan lainnya dapat dinetralisasi dengan tawa.

Secara emosional pun, tertawa berdampak besar dalam kehidupan. Tawa dapat membuat Anda menjadi lebih optimis dan besar hati atas situasi sulit yang mungkin Anda alami. Hal menarik lainnya dari tertawa ialah Anda bisa lebih lama fokus dalam mengerjakan sesuatu setelah tertawa lega.

Jadi benarlah bahwa tertawa memiliki banyak manfaat dalam kehidupan. Tidak hanya menyehatkan, namun juga mengobati penyakit. Baik penyakit yang berhbungan dengan hormon atau organ tubuh, maupun penyakit yang berkaitan dengan kejiwaan Anda. Sudahkah Anda tertawa hari ini?
read more

Benarkah Masalah Penyusutan Otak Disebabkan Kurangnya Tidur?


Kebiasaan kurang tidur ternyata dapat menyebabkan ukuran otak menjadi menyusut. Masalah durasi tidur yang kurang, ternyata berkaitan dengan penyusutan ukuran otak dari waktu ke waktu, menurut publikasi dari Neurology.
Dalam hasil publikasi tersebut, disebutkan bahwa peneliti telah memeriksa hubungan antara kesulitan tidur seperti masalah susahnya tidur atau masalah ketiduran di malam hari, dengan ukuran otak. Penelitian tersebut menemukan sebuah fakta bahwa kesulitan tidur yang dialami oleh semua partisipannya ternyata berkaitan dengan penyusutan ukuran otak. Penyeusutan tersebut terjadi di banyak bagian otak, seperti frontal lobe, temporal lobe dan area parietal.
Meskipun kebiasaan tersebut belum secara spesifik menjelaskan bagaimana bisa kurangya tidur berkaitan dengan penyusutuan volume otak manusia, namun setidaknya setiap orang yang memiliki masalah kesulitan tidur diharapkan waspada. Sebab ternyata bisa jadi faktanya malah kebalikan. Bisa saja karena ada penyusutan di otak, maka seseorang bisa mengalami gangguan tidur.

Belum ada hasil penelitian lebih lanjut terkait mana yang jadi penyebab, mana yang menjadi akibat antara kurangnya waktu tidur atau gangguan tidur, dengan menurunnya volume otak. Tapi, publikasi dari Neurology sudah semestinya menyadarkan Anda untuk berpikir kembali jika ingin mengurangi waktu tidur Anda di malam hari. Sebab, bisa saja kurangnya tidur dapat berdampak buruk bagi kesehatan Anda secara menyeluruh.
read more

Mengatasi Baterei Boros karena Applikasi Facebook

Jika Anda mengalami baterai boros bahkan hanya hitungan menit baterai 100% menjadi 0%. Jangan langsung memponis hal tersebut karena baterai Anda yang tidak bagus, karena bisa jadi hal tersebut karena aplikasi yang menguras baterai salah seperti aplikasi facebook dan BBM.

(c) jeffbullas.com 
 
Dikutip dari sumber gopego.com dari sejumlah sumber Facebook app selalu disebut sebagai aplikasi yang membutuhkan daya baterai yang besar agar fiturnya berjalan dengan baik. Salah satu tes terbaru juga mengungkapkan hal tersebut. Bahkan mantai pegawai Apple memposting via Overthought.org. dikatakan bahwa salah satu factor yang menjadikan baterai mengering adalah aplikasi facebook yang diinstal di iPhone dengan Location Service dan Backgrounf App Refresh di aktifkan.
“Saya memutuskan menjalankan Instruments aplikasi Facebook via Xcode, developer tool buatan Apple, untuk melihat masalah sebenarnya. Pada dasarnya Instruments bekerja sebagai sebuah Activity Monitor untuk iPhone Anda, memugkinkan para developer (atau orang seperti saya) untuk melihat setiap proses yang tengah berjalan dan berapa besar memori dan daya prosesor yang dipakai oleh setiap aplikasi secara real-time.
Selama proses pengetesan, Facebook terus melakukan lompatan dalam daftar proses meskipun saya tidak sedang menggunakannya. Lalu saya coba matikan Location Services dan Background App Refresh untuk Facebook, dan Anda tidak akan pernah menduga apa yang terjadi setelahnya: persetase baterai meningkat. Baterai melonjak dari 12% menjadi 17%. Gila. Saya tidak pernah melihat hal seperti itu terjadi di iPhone.”
Untuk Cara menghemat baterai Anda bisa melakukan hal berikut ini:
  1. Disable Location Services di settings > Privacy> Location > Services
  2. Disable Backround App refresh di Setting > General > Background App refresh.
Cara ini bisa di gunakan di iOS ataupun di Android.
read more

Optimally Using Modem Speed Setting For Increasing Internet Speed Make Easy

For internet users who use  modem (GSM or CDMA) for connection, and you think the internet speed is not optimal (slow),  maybe the trick below will be able to help or resolve

One way to increase the speed of internet connection is to optimize the speed or the speed setting on the modem.
Usually the dial-up software to connect to the internet (built-in with modem) is using a modem default setting speed and it is usually not optimal.



When the computer (Windows) you've ever used to connect to the internet using dial-up software built modem, then in the connection menu will appear automatically dialup modem  profile list, according to the profile that has ever made by dial-up software.



• Click on the network icon (see arrow in image / Windows 7)
See  dial-up profiles, select which ones you currently use, if you are not sure which one, do connect as usual using the dial-up software built with modem, if already connected back to see here and check which one has the status is connected. do disconnect if you have found .

• Right-click on the your dial-up



• Click on Properties



• Click on Configure, Modem Configuration window will appear
• Select the speed to the highest rate
• On All Hardware Features give checklists, click OK .. OK



• Setting speed modem is already done,
• To Start the connection  is from here (not from dial-up software built modem)



• Enter the Username and Password (you have from the ISP) and then click Dial

read more

Disable Shutdown, Restart, Sleep and Hibernate Menu in Windows

Using menu in windows usually difficult if dont know operate method, you might want to make a computer could not be turned off easily. For example because you are running a program that need a long time to wait ( download a big file, rendering a video, etc ). And you have to leave the room. To prevent a friend or anyone else to turn off the computer, then one way is to disable the function of Shutdown, Restart, Sleep or Hibernate menu.

Here are the steps you have to follow :

• Click Start

• For Windows 7, type gpedit.msc in the  Search Programs and Files column
• For Windows XP, type gpedit.msc in the RUN command
• Click OK or hit  Enter, it will show the Local Group Policy Editor
• Go to User Configuration -> Administrative Templates -> Start Menu And Taskbar
• For Windows 7, in the right pane,  find the Remove and Prevent Access to the shutdown, Restart, Sleep, and Hibernate. Then double click on it


Remove and Prevent Access to the shutdown (Windows 7)
• For Windows XP, on the right pane,  find the  Remove and Prevent access to the Shut Down command. Then double click on it

Remove and Prevent access to the Shut Down command (Windows XP)
• Select Enable, then click OK


• See the result. We can't  Shutdown, Restart, Sleep, Hibernate anymore, and neither when you press Ctrl + Alt + Del,  these functions are disable.

• To make it back in to the normal function, just follow all the steps above, except for the last one, you need to change back the option from Enable to Disable.

• When being in a state of disable, in fact we can still shutdown the computer. the way is by typing the instructions in the search (Windows 7) or in  the RUN command (windows XP ).
The instructions are :
shutdown /s (for shutdown)
shutdown /r (to restart).
read more

Thursday, 5 September 2013

Cara Mudah Menghilangkan Noda Aspal di Cat Mobil


Noda aspal biasanya bisa menempel sangat kuat pada cat. Setelah melalui jalanan yang beraspal lembek karena panas, hal ini biasanya memang kepar terjadi. Untuk membersihkannya pun tidak bisa sembarangan memakai sabun biasa. Karena salah perlakuan terhadap noda ini, bisa malah membuat cat baret dan hanya menghabiskan waktu Anda saja.
Agar pembersihannya efektif, tidak perlu Anda perlukan banyak alat dan bahan. Cukup siapkan saja alat berupa kain lap yang bersih dan kering ditambah dengan solar secukupnya. Langkah selanjutnya, tuangkan solar ke lap yang sudah disiapkan lalu usapkan ke noda yang ada.
Lakukan pengusapan berulang kali, tergantung dengan kondisi nodanya. Kalau noda terlihat tebal dan cukup membandel, tambahkan lebih banyak solar agar nodanya cepat rontok dahulu. Kalau, sudah agak bersih, gosokkan lagi dengan kain bersolar yang tidak terlalu basah.
Setelah semua proses itu selesai dan noda suah hilang, sekarang adalah saat untuk mengeringkannya. Keringkan bagian itu dengan lap kering dan bersih. Jangan pakai air, karena sifat aspal, solar dan air yang adhesif akan menyulitkan hilangnya noda. Lalu, kalau Anda bisa membuatnya kilap kembali dengan wax atau silicon.
read more

Wednesday, 14 August 2013

Cara Mudah Mencuci Helm dengan Cepat


Helm, sama seperti pakaian, setelah dipakai beberapa kali tentunya juga perlu dicuci. Tujuannya agar bakteri dan kotoran yang melekat di dalam helm bisa dibersihkan. Selain itu, juga agar bau apek dan keringat yang mengendap dalam helm juga bisa dihilangkan.
Biasanya, orang tidak akan mau repot dan membawa helm ke tempat pencucian helm dengan membayar uang Rp 10-20 ribu saja. Namun, bagi Anda yang tidak mau manja dan membiarkan helm Anda di cuci oleh orang asing, berikut adalah beberapa langkah untuk mencuci helm Anda.
Pertama, sediakan wadah yang lebih besar dari helm. Lepas visor dan setiap bagian dalam helm yang bisa dilepas. Cuci secara terpisah.
Rendam helm secara menyeluruh dalam wadah tersebut lalu tuangkan deterjen. Pastikan seluruh bagian helm terendam dan terkena deterjen. Diamkan selama 10-15 menit.
Bersihkan mika helm dengan angan secara perlahan untuk menghindari baret. Lalu sikat bagian dalam helm secara perlahan. Selanjutnya bilas hingga bersih. Sebelum dijemur, kalau Ada ingin silahkan masukkan pewangi cair ke bagian dalam helm. Diamkan beberapa menit lalu jemur.
Anda bisa menjemur helm di tempat yang langsung terkena matahari maupun menggunakan kipas angin atau hair dryer. Setelah helm benar-benar kering bisa Anda gunakan kembali.
read more

Monday, 15 July 2013

Mata Sering Berkedip Mampu Menghilangkan Berbagai Penyakit


Jangan terlalu sering memusatkan mata Anda pada layar komputer. Apalagi dalam durasi yang cukup lama. Sebab, mata Anda akan menjadi kering dan bahkan memerah karena melakukan hal tersebut. Memang hal itu merupakan kondisi yang umum, namun jika dibiarkan, kesehatan mata Anda bisa jadi tidak terawat. Mata Anda pun nanti bisa tampak lelah dan begitu kering.

Mata memiliki cairan yang melapisinya. Cairan ini dikenal dengan sebutan air mata. Air mata bergerak melintasi permukaan mata Anda, dan membuatnya tetap lembab. Tapi, seiring dengan mata Anda yang terlalu fokus di depan layar komputer, cairan ini akan lama-lama berkurang. Akibatnya lapisan air mata akan menipis.

Menurut penelitian yang dilakukan di Amerika Serikat, kondisi seperti ini lebih banyak dan lebih sering dialami oleh wanita. Hal itu dikarenakan bahwasanya wanita kerap mengalami perubahan hormon yang signifikan. Sehingga, Anda tentunya perlu berhati-hati dan lebih peduli dengan mata Anda.

Cara yang paling baik untuk menjaga kelembapan mata agar tidak terlalu lelah dan tampak sehat ialah dengan membuat air mata memanjat permukaan mata Anda. Hal tersebut dapat dilakukan oleh air mata dengan bantuan kedipan.

Saat Anda berkedip, air mata akan kembali melapisi mata agar tetap lembab dan terhindar dari resiko iritasi. Kedipan pun akan membantu mata Anda agar terhindar dari penipisan cairan yang terjadi akibat mata terlalu lama fokus pada layar komputer. Berkedip merupakan langkah alami mengatasi mata yang kering dan iritasi. Berkedip akan membuat mata tetap terjaga kelembapannya.

Saran dari seorang peneliti asal Texas ialah dengan berkedip selama 20 detik, setelah fokus di depan layar selama 20 menit. Saran ini tentunya patut Anda coba, jika Anda merupakan salah seorang yang setiap harinya bekerja fokus di depan layar komputer. Jagalah kesehatan mata Anda dengan berkedip secara rutin.
read more

Sunday, 7 July 2013

Tips Mencegah Kebocoran Oli

Tak hanya akan menghabiskan oli, kebocoran oli juga akan merusak mesin Anda. Kemungkinan penyebab bocornya oli mesin motor ada banyak sekali. Bagi para pemilik kendaraan bermotor, khususnya sepeda motor, oli mesin yang bocor merupakan salah satu kondisi yang paling menjengkelkan. Namun untuk menyiasati kebocoran oli ini Anda bisa mengikuti tips berikut.
Jika mendapati oli motor Anda bocor segera ganti seal tape yang terletak di tutup klep. Jika dibiarkan, maka oli motor Anda akan terus menetes hingga akhirnya habis sama sekali. Kalau sampai terjadi, bisa-bisa mesin motor akan rusak.
pastikan tutup klep rapat
Saat memasang penutup klep, sebab pemasangan tutup klep yang tidak pas atau bercelah akan membuat oli mudah keluar. Hal disebabkan oleh tekanan dari semprotan oli yang mendinginkan head silinder.
Sewaktu melakukan penggantian oli, usahakan mesin berada dalam kondisi dingin. Untuk mencegah oli mudah merembes. Jangan lupa untuk rutin mengganti oli sesuai yang diperlukan, untuk menjaga mesin agar tetap halus.
read more

Thursday, 6 June 2013

Merawat Sistem Injeksi Motor dengan Mudah

 
Penggunaan sistem injeksi sepeda motor di Indonesia saat ini sudah sangat banyak sekali. Bahkan motor yang tidak menggunakan sistem yang mencampurkan bahan bakar dengan udara dalam ruang bakar ini seakan tidak bagus. Merawat motor dengan sistem injeksi ini pun sebenarnya tidak terlalu sulit.Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar motor dengan sistem injeksi ini tidak cepat rusak. Kalau motor Anda memiliki sistem injeksi sebaiknya menggunakan bahan bakar dengan Research Octane Number (RON) diatas 90 yang tentunya bukan bahan bakar yang bersubsidi. Usahakan juga jangan sampai motor kehabisan bahan bakar, untuk menghindari fuel pump yang terbakar.
Selain itu, rutinlah memeriksa kondisi aki. Karena motor injeksi menggunakan kontrol elektrik. Jadi arus listrik yang tidak stabil akan lumayan berpengaruh.
Hindari juga penggunaan/penambahan aksesoris yang menggunakan listrik berlebihan, contohnya lampu dan klakson. Hal ini akan memberatkan kerja Electronic Control Unit (ECU) motor Anda dan membuatnya cepat rusak.
read more

Wednesday, 8 May 2013

Checking an Infrared Remote Control Easily


Most of remote control using IR (infrared) signal for operation.
The infrared singnal can't be seen with our eye. but with digital camera, it can be seen.
So, if you want to know whether an infra red remote control (TV, air conditioning, etc.) the function is Ok or not, or want to know the battery is still good or weak, take your digital camera, you can also using hand phone camera.
Turn on the digital camera and switch to camera position function.
Press and hold one of buttons of the remote control
Use the camera to see infrared light of the remote control
Look at the camera monitor, if the remote control is in good condition, then the light from the infrared remote control will be seen on the camera screen brightly.
read more

Tuesday, 7 May 2013

Awas Sakit Perut Bisa Jadi Gejala Awal Kanker Hati


Waspadalah jika Anda sering merasa sakit perut. Bagi wanita, mungkin terkadang sakit perut lazim dialami mengingat saat menstruasi banyak yang merasakan hal yang sama. Namun perlu diperhatikan bila Anda sering sakit perut di waktu-waktu selama bukan siklus menstruasi. Sebab ternyata ada penyakit serius dengan gejala awal sakit perut. Apakah itu?

Kanker hati. Penyakit ini mungkin pada awalnya ditandai dengan gejala sakit di perut Anda. Tidak hanya itu, penurunan berat badan pun bisa menjadi gejala yang bersamaan dengan sakit perut, yang ternyata berujung pada kanker hati.

Lalu, apa sebenarnya penyebab penyakit kanker hati? Sebenanrnya belum ada hal pasti yang menyebabkan penyakit ini. Namun pada banyak kasus yang ditemui, infeksi kronis dengan virus hepatitis tertentu ternyata menjadi alas an utama. Kanker hati menyerang ketika sel DNA di dalam hati mengalami mutasi yang membuat sel tetap tumbuh namun, sel normal lainnya tidak memiliki siklus hidup. Sehingga, akumulasi sel tersebut membentuk sesuatu yang ganas.

Penyebab atau faktor yang dapat meningkatkan resiko terkena penyakit hati diantara ialah kerusakan hati, diabetes, racun aflaxtonis, konsumsi alkohol yang berlebihan dan obesitas. Namun akhir-akhir ini, ada penelitian yang menunjukkan bahwa tidur terlalu malam dan bangun terlalu siang pun dapat menjadi penyebab hal ini terjadi. Selain pola tidur, pola buang air besar yang jarang juga bisa meningkatkan resiko Anda.

Penyakit kanker hati terkadang bisa menyerang seseorang tanpa disadarinya. Untuk itu, demi menjaga kesehatan agar tiba-tiba tidak terkena penyakit apapun, Anda disarankan rutin check up ke dokter untuk berjaga-jaga. Tidak hanya itu, pola hidup yang sehat pun harus terus diterapkan. Saran sederhana yang dikutip dari seorang peneliti dari Taiwan, untuk menjaga Anda terhindar dari penyakit kanker hati ialah dengan membiasakan buang air kecil di pagi hari.
read more

Thursday, 4 April 2013

Cara Setting Karburator Mobil Dengan Benar dan Mudah

Merawat mobil sebenarnya tidak terlalu ribet. Anda hanya harus telaten dan menemukan teori-teori dari beberapa sumber, lalu Anda praktekkan sendiri. Salah satu komponen mobil yang bisa Anda coba untuk menyetingnya sendiri adalah karburator bensin.
Komponen yang satu ini memang selalu meminta perawatan rutin, terutama dalam membersihkannya. Kalau tidak cukup bersih, biasanya akan sangat mengganggu kinerja mesin terutama dalam hal transportasi bahan bakar. Bensin yang kotor disaring dan masuk ke karburator. Karena itulah, karburator sangat rentan kotor.
Karburator Mobil
Langkah awalnya, kendurkan dulu skrup idle up. Terus putar hingga idle ini sudah tidak bisa lagi menurunkan RPM mesin. Ditandai mesin yang akan terus menyala meskipun skrup sudah dikendurkan. Ini tandanya, sudah waktunya putaran dihentikan.
Carburator
Langkah selanjutnya, kendurkan sekrup RPM mesin hingga mesin kurang dari 500. Tapi tetap kendalikan mesin hingga pada RPM yang tepat. Tidak terlalu tinggi tapi juga tidak terlalu rendah sehingga mesin mati. Kalau sudah selesai, waktunya beralih ke skrup yang mencampurkan antara bensin dan udara.
Carburator Mobil 
Putar sekrup idle ini ke arah kiri hingga nyaris putaran mesin mati. Lalu, balikkan lagi ke arah kanan sampai mesin juga nyaris mati. Kemudian cari RPM tertinggi. Caranya, putar kembali skrup yang tadi ke arah kiri secara perlahan untuk menemukan RPM tertinggi. RPM normal agar mesin menyala cukup 'langsam' yakni 700,800 atau 900 rpm tergantung standar ketentuan mesin.
read more

Sunday, 3 March 2013

Tips Bagaimana Cara Perawatan Knalpot Dengan Mudah

Bekerja sebagai penyalur gas buangan motor, knalpot juga memiliki fungsi yang lain. yaitu untuk memperindah tampilan sepeda motor. Ada bermacam jenis knalpot baik racing maupun orisinil.
Sama halnya dengan komponen sepeda motor yang lain, knalpot juga membutuhkan perawatan yang memadai. Knalpot yang tidak terawat rentan terkena karat atau bahkan bocor yang akan menimbulkan suara yang keras dan berisik.
Untuk melakukan perawatan pada knalpot orisinil sebenarnya tidak sulit. Berikan oli secukupnya ke dalam lubang knalpot paling tidak tiap dua bulan sekali. Selain itu, jika Anda terlalu lama memanaskan motor maka warna kuning akan muncul di beberapa bagian knalpot Anda.
berikan oli ke lubang knalpot secukupnyaJika knalpot sudah terlanjur berkarat, gunakan sikat kawat atau kain bekas untuk membersihkan noda karat yang menempel pada knalpot motor anda. Atau Anda bisa juga mengoleskan oli pada leher knalpot dan memanaskan mesin untuk merontokkan karat tersebut.
Gunakan sikat kawat untuk membersihkan karatGuna mencegah karat kembali menyerang knalpot, gunakan zat anti-karat dan keringkan knalpot setelah terkena air maupun hujan.
read more

Saturday, 2 February 2013

Disable Files Data Copy To USB Flashdisk / USB External Disk

How to disable data copy to USB Flashdisk / USB External Disk when your  laptop or computer is often used by others, while a lot of important data in it, o f course you  do not want your data copied by them without permission

To make disable copy to USB external drive or flashdisk, one way is with  making change setting in regedit editor

The steps are :

• Press Win + R (to go to Run Command )
• Type Regedit, and then click OK (Will appear Windows Registry Editor )

Type 'regedit' in Run command


In the Registry Editor window
• Double click  HKEY_LOCAL_MACHINE
• Double click  SYSTEM
• Double-click  CurrentControlSet



• Right-click on Control, => click New => click Key.   
Give the name : StorageDevicePolicies




• Right-click on StorageDevicePolicies (just created), => Click New => Choose  DWORD (32-bit) Value => give a name : WriteProtect




• Double click WriteProtect (just created), => Change the Value data from 0 to  1 => click OK



• Log off and logon again the computer to see the result, try copying file to flashdisk. copying will disallowed.

• To return to the Normal condition, change the Value data  to 0, or delete key and the Dword that we have created, by right click => click delete.
read more

Wednesday, 30 January 2013

Offshore Oil Drilling Rigs Performance

Offshore Oil Field Drilling Rigs are essentially a multifaceted structure that comprises of a number of multifarious parts each with its own specific function and purpose. It is a unit made of smaller units like drill machinery, the control and power system, and all sorts of instrumentation required for efficient oil extraction. Offshore Oil Field Drilling Systems are always in needed to have wide-ranging, integrated power along with proper instrumentation and control and communication system as the working conditions in an oil field are highly demanding. Rigs are required, on a compulsory level to maintain a static level of safety and also ensure measures ton protect the ecological milieu.
If you're planning to install offshore drilling rigs, then it's necessary for you to have a detailed idea of the various components and aspects that join together to erect huge offshore oil field drilling rigs. There are a number of systems, tools and equipments that go in the set up of such large scale offshore field extraction jobs. 

Oil field Drilling Rigs: parts

Here's a list of some of common devices and machinery that are involved in the setting of a full scale and successfully running of an offshore oil field drilling system. Offshore Oilfield extraction involves all of these,
  • Rigs and Offshore Platforms
  • Offshore Drilling Technology that is all-inclusive in nature
  • Oil Platforms
  • Offshore Mobile Drilling Units
  • Masts and Derricks
  • Drawworks
  • Drilling Substructures
  • Mud Pumps
  • Drilling Storage Units
  • Drilling Drive Systems
  • Blowout Preventers
  • Drilling Instrumentation
  • Rotating & Traveling Equipment
  • Drilling Control Equipment
Drilling Rigs: Components
  • Drilling Semi-Submersible
  • Offshore Floating Production
  • Drilling Ships
  • Field Drilling Jack-Up
  • Rigs for Workover
Oil Extraction Equipments for Rotating & Traveling Processes
  • Field Instrumentation
  • Offshore Oil Mud Solids Control
  • Oil Field Blowout Preventers
  • Oil Well Control Equipment
Oil Rig Drill String: Parts
  • Drilling Handling Tools
  • Auxiliary Equipment
  • Pulling Units
  • Offshore Oil Extracting Contracts
  • Oil MODU Operations
Oil field drilling machinery has to be of such a kind so that the extraction process can be continued under all circumstances and climatic and geographical conditions. Drilling Rigs manufacturing companies hence offer various kinds of oil field platform set-ups to serve diverse kinds of oil and natural gas extraction jobs. Field Drilling Rigs that are specially meant for fleets are also available. Offshore oil field drilling set-ups can be either run by electricity or mechanically to a maximum oil extraction capacity of 9,000 meters.
Offshore oil extraction is a part of the two-tier system of "patch' work or liquid and natural gas extraction around the world. Such extraction has its own set of challenges and unknown loopholes which are to a large extent unknown. As the experts put it, conducting drill well operations on the ocean beds which have formidable and unknown powers of its own is a lot similar to putting people to work in the space, the outer cosmos. So it's to be carried out with a lot of caution to ensure the safety of the workers on the extraction platform along with the costly machinery onboard and not to forget the entire environment and ecological system as well
read more

Oil Onshore Drilling Rigs


Drilling rigs are a perfect blend of quality, modernity and versatility. Drilling rigs are highly competent and technology driven. Drilling Rigs can be also used for up gradation of the modern rigs. The highly modern structure of the Rigs and the Drilling tools can be transported to any environment from the dry deserts to the remotest areas of the world.
Onshore land drilling services very efficiently provides for construction of drilling rigs and work over services. Drilling services relating to onshore land drilling is very commonly found in parts of Russia, Uzbekistan, and Kazakhstan.
Onshore land drilling rigs includes functions like product manufacturing, examination, assessment of oil gasses and wells of different kinds. The wells can be vertical or horizontal ranging between 1200 meters to 5000 meters in depth.
In Brazil the onshore land drilling rigs has achieved great heights. The basic idea behind this whole thing is to increase the onshore production of oil by 30% the year 2010. The aim is also to finish up Drilling of up to 900 onshore wells every year.
The General Onshore Drilling Department, formed in the north and the north eastern regions of Brazil sees to it that the set target is achieved making use of the best drilling practices. Drilling practices in the land is also carried out with utmost protection taking care of the environment.

Drilling rigs, its utility:

Onshore Drilling Rigs have to be doubled in order to achieve the set targets. The old wells for Drilling Rigs need to be opened. For Drilling Rigs many old wells also need to be restored. The successful completion of the Drilling rigs depends on bulk buying, enhanced control of cost, and improved machinery.
Land drilling rigs in Brazil are significantly advantageous. Investments in Land drilling rigs are not very high. The risk involved in land Drilling Rigs is also low as compared to marine Drilling Rigs.
Land drilling is simpler, for you can easily carry the Drilling tools from one place to another. Onshore installations can be easily assembled. You can also easily recover your invested money through Land drilling.
In the Middle East, Onshore land Drilling provides versatile and high quality Drilling Rigs. Onshore land Drilling also helps to improve and modify the existing Rigs.
Rigs structures that are innovative are indispensable for Drilling Rigs. Land Rigs are made up of the latest Drilling technologies. Rigs for Drilling are very well maintained and serviced regularly. Rigs for Drilling can easily be transported from state to state.
Advanced Land Drilling Rigs attracts more potential customers than old Land Drilling Rigs. Electronically driven Land Drilling Rigs are capable of Drilling up to 18000 feet. Drilling module packages are also available.

Drilling rigs features:

Drilling rigs have the following features that make them unique:
  • Drilling rigs can easily be transported by air
  • Land Drilling rigs can wheeled on the desert
  • Land Drilling rigs can be taken to rough terrains
  • Drilling rigs on Land can be worked over
Land drilling and operations concerning work over:
Drilling operations are same like that of offshore Drilling operations.
Drilling rig products:
  • Modern land rigs 800HP- 3000HP
  • Drilling rigs are very inexpensive and energy saving
  • Drilling rigs mechanization and controls
  • Drilling rigs AC and DC modular Draw works
  • Drilling push and pull rigs

Power/ control products:

  • Engines and generators
  • Control systems of SCR
  • Drive systems with AC Variable frequency
  • Drilling with auto driller
  • Drilling with mud monitoring apparatus
  • Drilling and monitoring systems

Onshore land drills perform important functions:

Onshore land drilling can be used for circulating mud to the wells. The process of land drilling performs a number of important functions. The significant functions performed are described below:
  • The on shore land drilling rigs are very efficient in cleaning the bottom of the wells
  • The onshore land drilling rigs help to cool down the drilling bit
  • The task of lubricating the onshore land rigs are also performed by the drills
  • The on shore land drilling rigs help to fuse the walls of the well-bore
  • The onshore land drilling rigs also help to regulate the pressure of oil, gas and water
The process of drilling begins in the huge bit anchored to the drill collar and drill pipe. A new drill pipe is joined with the drill string, when the process of drilling reaches certain depth. The procedure is generally repeated until the desired results are reached. The well bore which is cased using a steel casing is penetrated into the well bore. The joint is then cemented to prevent any emission of fluids.
In the next stage a drill bit of lesser diameter is penetrated inside the well bore and the previous operations are repeated itself. With the advancement in the drilling procedure smaller drill bits are used and the case hole diameter also goes on decreasing. It is very important that the drilling bit is replaced by new drilling bits. This process involves the removal of the whole drill string.
A self induced drilling tender mounted on a drilling rig is capable of being transported from one place to another. This enables the ships which participate in the drilling process to act as drilling ships. The legs of the platform can be lowered and the platform can be allowed to function independently as drilling platform. If necessary the drilling rigs can be lifted up from the drilling platform and placed on the near by land operations. This helps to carry out the land drilling operations to take place.
read more

Sunday, 27 January 2013

5 Struktur Offshore Platforms Tertinggi di Dunia

Sebuah anjungan atau kilang lepas pantai, disebut juga sebagai platform minyak atau rig minyak adalah sebuah struktur besar dengan fasilitas untuk mengebor sumur dan ekstrak minyak ataupun gas bumi. Tergantung pada keadaan, platform dapat dibuat di dasar laut, atau dapat pula disebuah pulau buatan, yang mungkin mengapung. Berikut ini adalah 5 rekayasa konstruksi di dunia pengeboran lepas pantai, yang menempati struktur anjungan lepas pantai tertinggi di Dunia :


1. Petronius (Tinggi 610 m)
Petronius adalah sebuah menara anjungan minyak lepas pantai yang dioperasikan oleh Chevron Corporation dan Marathon Oil di Teluk Meksiko, 210 km tenggara New Orleans. Memiliki ketinggian 609,9 meter (2.001 kaki), dan pernah menjadi struktur bangunan tertinggi di dunia, sampai akhirnya dikalahkan oleh Khalifa Burj pada tahun 2008.  Seluruh struktur bangunan beratnya sekitar 43.000 ton. Sekitar 8.000 m3 (50.000 barel) minyak dan 2.000.000 m3 (70 juta kaki kubik) gas alam diekstraksi setiap hari oleh kilang ini. Petronius, diperuntukan mengeksploitasi minyak dan gas alam yang ditemukan pada tahun 1995 di Viosca Knoll (blok VK 786) dan dinamakan dari seorang Romawi, Petronius. Menara ini sebagian besar konstruksinya berada di dasar laut 535 m (1754 ft) dan 75 meterselebihnya berada di atas lat yang merupakan bangunan inti.

Petronius (Sumber: home.versate)

Petronius (Sumber: images.pennwellnet)

2. Baldpate (Tinggi 580 m)
Baldpate adalah menara anjungan minyak lepas pantai yang memiliki ketinggian mencapai 579,7 meter yang berada  dekat pantai Louisiana. Anjungan Baldpate ini dirancang oleh Hudson Engineering (sekarang J. Ray McDermott Engineering) di Houston, Texas, dan dipasang oleh Kontraktor Heerema Marine.

Baldpate (Sumber: forocoches)

3. Bullwinkle (Tinggi 529 m)
Bullwinkle adalah menara anjungan minyak lepas pantai yang memiliki ketinggian mencapai 529 m yang berada  di Teluk Meksiko. Anjungan Bullwinkle sebagian besar konstruksinya (412,1 meter) berada di bawah permukaan air. Hal ini terletak di Blok Manatee, sekitar 160 mil (260 km) barat daya New Orleans. Bullwinkle dimilik Superior Energy Services, Inc, dan Dynamic Offshore Resources. Pembangunannya menelan biaya hingga $ 500.000.000. Anjungan ini dibangun oleh Gulf Marine Fabricators pada 1985-1988 di lokasi Yard Utara di persimpangan Corpus Christi Ship Channel dan Intracoastal Waterway di Port Aransas, TX, utara Corpus Christi. Bullwinkle dipasang oleh Kontraktor Heerema Marine.

Bullwinkle (Sumber: reddit)

4. Troll (Tinggi 472 m)
Troll adalah anjungan gas lepas pantai di blok gas Troll yang dioperasikan oleh Statoil. Anjungan ini adalah bangunan tertinggi yang pernah dipindahkan ke posisi lain, dan merupakan salah satu proyek rekayasa terbesar dan paling kompleks dalam sejarah manusia. Pemindahan anjungan ini menjadi daya tarik banyak stasiun televisi ketika ditarik ke Laut Utara pada tahun 1996 silam. Troll memiliki ketinggian 472 meter, dengan bobot 683.600 ton (1,2 juta ton dengan pemberat).  Anjungan ini 303 meter-nya (994 kaki) berdiri kuat di dasar laut. Troll A dibangun oleh Kontraktor Norwegia untuk Norske Shell, dengan dasar konstruksi dimulai pada bulan Juli 1991. Dasar dan geladak dibangun secara terpisah, dan digabungkan pada tahun 1995, sementara dasar yang sebagian terendam  merupakan dasar struktur gravity Condeep yang dibangun dari beton bertulang. Pada tahun 1996, anjungan ini masuk dalam Guinness World Record untuk ‘anjungan gas lepas pantai terbesar’.

Troll (Sumber: oilrig-photos)

5. Gulfaks C (Tinggi 380 m)
Gullfaks C adalah sebuah anjungan minyak lepas pantai Statoil di Blok 34/10 di Laut Utara antara Inggris dan Daratan Eropa. Gullfaks C berada 217 meter di bawah permukaan air. Tinggi struktur total diukur dari dasar laut adalah 380 meter, sehingga lebih tinggi dari Menara Eiffel. Gullfaks C menghasilkan 250.000 barel minyak per hari. Terletak 108 mil jauhnya dari Norwegia. Potensi Gas ditemukan di Laut Utara pada tahun 1959 dan minyak ditemukan pada tahun 1970. (**)

Gulfaks (Sumber: oilrig-photos)


read more

Anjungan Minyak Lepas Pantai (Offshore Platforms) Laut Dalam

Jumlah anjungan lepas pantai yang bertebaran di lautan permukaan bumi ini sudah sangat banyak. Untuk sekarang, Amerika Serikat dan beberapa negara Eropa Utara masih bisa dibilang paling maju dalam bidang ini. Kemajuan teknologi mereka ditunjang oleh tersedianya cadangan minyak di perairan negara-negara tersebut. Maka tidak mengherankan bila perairan Teluk Meksiko (Gulf of Mexico) dan perairan Laut Utara (North Sea) saat ini menjadi tempat bertenggernya berbagai jenis anjungan lepas pantai, mulai dari yang konvensional hingga yang mutakhir. Selanjutnya disusul oleh perairan Afrika dan Timur Tengah serta Asia Pasifik, termasuk perairan Indonesia, juga Malaysia. Perairan lainnya adalah Amerika Selatan, Atlantik Utara dan daerah Asia Tengah. Masing-masing membentuk gugusan-gugusan anjungan lepas pantai yang kian berkembang seiring waktu.
 
Secara teknis, istilah perairan-dalam (deepwater) maksudnya adalah pada perairan (laut) dengan kedalaman lebih dari 300 m (984 ft), sedang perairan sangat-dalam (ultra-deepwater) adalah untuk perairan berkedalaman lebih dari 1.000 m (3.280 ft). Dengan kondisi lingkungan laut-dalam yang makin berat tantangannya, serta kendala ekonomis yang fluktuatif, lahirlah beragam jenis anjungan sebagai solusi dalam pengembangan ladang minyak dan gas perairan-dalam. Gambar 1 memperlihatkan berbagai jenis sistem anjungan lepas pantai yang sesuai untuk kedua perairan tersebut. Mulai dari jenis terpancang (fixed platform) berikut modifikasinya, hingga jenis bangunan apung (FPSO) untuk perairan yang lebih dalam. Dalam tulisan ini akan dipaparkan secara singkat beberapa jenis diantaranya yaitu anjungan Mini-TLP, TLP, Spar dan FPSO.

Gambar 1. Berbagai jenis anjungan lepas pantai untuk Laut-dalam
Mini-Tension Leg Platform (Mini-TLP)
Secara konseptual jenis anjungan ini tidak berbeda jauh dengan jenis TLP konvensional yaitu sebuah anjungan terapung yang ditambat ke dasar laut dengan sistem tambat bertegangan. Kata “mini” yang dipakai berkonotasi terhadap dua hal, pertama merujuk pada dimensinya yang pada umumnya memang relative lebih kecil dibanding ukuran TLP konvensional. Kedua, mengacu pada sifatnya yang relative low cost developed karena digunakan untuk produksi di laut-dalam dengan cadangan hidrokarbon cukup kecil, yang mana akan tidak ekonomis jika digunakan sistem produksi yang lebih konvensional lainnya. Fungsinya yang lain adalah bisa sebagai anjungan utilitas, satelit atau anjungan produksi awal pada sebuah ladang hidrokarbon laut-dalam yang lebih besar.
Mini-TLP pertama di dunia dipasang di Teluk Meksiko pada tahun 1998. Anjungan ini bernama SeaStars yang dibangun oleh Atlantia Offshore bersama dengan ABB, McDermott, Modec, dll. Kreasi artistik ini merupakan state-of-the-art dari sebuah mini-TLP dimana digunakan sebuah struktur kolom tunggal sehingga sangat berbeda dengan bentuk biasanya yang memiliki multicolumn (biasanya terdiri dari empat kolom). Anjungan ini dioperasikan di area Green Canyon blok 237, Teluk Meksiko pada kedalaman 639,3 m (2.097 ft).

Gambar 2. Variasi bentuk anjungan Mini-TLP

Tension Leg Platform (TLP)
Biasanya disebut juga TLP konvensional, untuk membedakan dengan jenis Mini-TLP. Jenis struktur ini berupa sebuah anjungan apung yang diposisikan dan distabilkan melalui sistem tambat vertikal (tendon) bertegangan tarik (minimal tiga tali-tambat yang terpisah) yang dipancang di dasar laut. Tegangan tarik pada tendon dihasilkan oleh adanya daya apung dari bagian lambung anjungan yang tercelup dalam air. Sifat dari anjungan ini, pada saat terkena beban-beban seperti gelombang, angin atau arus, anjungan akan bergerak menyamping dengan tetap pada kondisi horisontal karena aksi paralel dari tendonnya. Gerak vertikalnya (heave) dirancang secara ketat agar sangat terbatas geraknya, sehingga fasilitasnya cocok dipakai untuk surface completion dari sumur-sumur. Salah satu TLP yang sudah dioperasikan akhir tahun 2001 adalah TLP Brutus (Gambar 3). Bentuk strukturnya berkolom empat dengan tendon penambat berjumlah 12 line untuk tiap kolomnya. Tiap kolom berdiameter 66,5 feet dengan tinggi 166 feet dan tiap pipa tendon berdiameter 32 inci dengan ketebalan 1,25 inci. Dipasang dan dioperasikan di area Green Canyon Blok 158 perairan Teluk Meksiko pada kedalaman 910 m (2.985 ft).
Gambar 3. Skema dan proses transportasi TLP Brutus
 
Spar Platform
Adalah jenis anjungan lepas pantai yang berupa suatu unit produksi terapung berbentuk silinder vertikal (kolom tunggal) dengan ciri sarat air (draft) cukup dalam yang memungkinkan menyimpan sejumlah kecil minyak mentah di dalam kolomnya. Silinder vertikal tersebut utamanya berfungsi sebagai penopang geladak (deck). Kondisi bagian atas deck (topside) sama seperti pada anjungan terpancang pada umumnya yaitu terdapat perlengkapan pengeboran dan fasilitas produksi. Memiliki tiga jenis riser yaitu riser untuk produksi, pengeboran dan untuk eksport produk. Lambung vertical tunggalnya ditambat di dasar laut dengan taut caternary system yang memiliki enam hingga dua puluh tali tambat. Terdapat dua jenis spar yaitu classic spar dan truss tpar (lihat Gambar 1). Jenis yang kedua ini merupakan modifikasi dari classic spar.
Saat ini spar dipergunakan di kedalaman mencapai 915 m (3.000 ft), namun dengan kondisi teknologi yang ada saat ini memungkinkan untuk dioperasikan hingga kedalaman 2.287 m (7.500 ft). Walaupun tidak dirancang untuk terlalu menahan gerak naik-turun (heave), tapi anjungan ini dapat mengakomodasi surface completed wellheads. Sebagai contoh terdekat adalah sebuah truss spar yang akan dipasang dan dioperasikan pada pertengahan tahun 2007 di ladang Kikeh dengan kedalaman 1.330 m lepas pantai Sabah, Malaysia (Gambar 4). Anjungan ini merupakan spar floating production platform yang akan dioperasikan oleh Murphy Oil Corporation bekerjasama dengan Petronas Malaysia. Anjungan ini nantinya akan menjadi Spar pertama di dunia yang dioperasikan di luar Teluk Meksiko.

Floating Production, Storage and Offloading system (FPSO)
FPSO adalah sebuah fasilitas terapung yang dipasang di sekitar suatu ladang minyak dan gas bumi lepas pantai yang fungsinya untuk menerima, memproses, menyimpan dan menyalurkan/mengirim hidrokarbon. Bangunan FPSO ini terdiri dari sebuah struktur pengapung berbentuk sebuah kapal (bangunan baru atau dari modifikasi kapal tanker yang dialihfungsikan) yang secara permanen di tambatkan ditempatnya beroperasi. Ruang muat dari bangunan kapalnya ini digunakan sebagai penyimpan minyak yang diproduksi. Di atas bangunan apungnya ini dilengkapi dengan fasilitas-fasilitas pemroses (topside facilities) hidrokarbon dan akomodasi. Konfigurasi sistem tambatnya bisa berupa jenis tambat menyebar (spread mooring type) atau sistem tambat titik tunggal (single point mooring system). Tapi pada umumnya berbentuk sebuah turret.
Gambar 4. Anjungan Truss SPAR untuk ladang Kikeh-Malaysia
Campuran fluida yang dihasilkan, yang bertekanan tinggi dikirim ke fasilitas pemrosesan yang berada di atas geladak kapalnya. Sedang minyak, gas dan air dipisahkan. Air dibuang ke luar kapal setelah diproses untuk menghilangkan hidrokarbonnya. Hasil minyak mentah yang sudah distabilkan disimpan dalam tangki-tangki muatnya dan secara berkala dipindahkan ke kapal tanker yang datang berkala (shuttle tanker) melalui sebuah buoy atau dengan cara merapatkan kapal tanker ke dekat FPSO secara langsung. Gas hasil produksi bisa digunakan kembali untuk meningkatkan produksi dengan teknik gas lift atau menghasilkan energi bagi keperluan di dalam FPSO itu sendiri. Sementara gas yang masih tersisa dibakar atau dimanfaatkan lagi dengan cara dikompres dan disalurkan ke daratan melalui sistem pipeline atau diinjeksikan lagi ke dalam reservoir.


Gambar 5. FPSO II yang beroperasi di ladang South Marlim, Brasil
Sebagai contohnya adalah FPSO yang dioperasikan oleh Petrobras di ladang minyak South Marlim yang berlokasi 110 km (68 miles) dari pantai utara Rio de Janeiro, Brasil (Gambar 5). Kedalaman perairannya bervariasi dari 720 m dibagian utara hingga 2,600 m di area bagian selatan. Hampir 80 % areanya berada di kedalaman lebih dari 1.200 m, dimana FPSO ditambat di bagian selatan pada kedalaman 1.420 m (4,659 ft). Struktur FPSO-nya berasal dari sebuah kapal tanker niaga “Mariblanca” berbobot 127.000 dwt yang dimodifikasi di galangan kapal Sembawang, Singapore pada bulan November 1996. Minyak dan gas dari sumur-sumurnya masuk ke FPSO, diproses dan hasil minyaknya ditransfer ke sebuah shuttle tanker.
Di Indonesia, jenis anjungan-anjungan seperti di atas belum banyak dipakai. Pengalaman yang sangat fenomenal bagi perkembangan teknologi Laut-dalam di Indonesia adalah dengan dibangun dan dioperasikannya Mini-TLP A berikut FPU-nya (Floating Production Unit) di ladang West Seno, Selat Makasar pada kedalaman 1.021 m (3.349 ft). Konfigurasi struktur utamanya terdiri dari empat kolom berpenampang bujur sangkar dengan penambat masing-masing dua line tendon pada tiap kolomnya. Di ladang yang sama, tidak lama lagi TLP-B segera menyusul. Sementara itu jenis FPSO sudah dioperasikan di ladang minyak dan gas Belanak, perairan Natuna Selatan. Hanya saja ini untuk perairan dangkal dengan kedalaman 89,94 m (295 ft). FPSO Belanak merupakan bangunan baru dengan panjang 285 m (935 ft) yang dibangun di Batam oleh P.T. McDermott Indonesia dan dirancang untuk memproses 500 juta kubik feet gas tiap hari guna keperluan eksport. Selain itu juga memproduksi minyak dan kondensat hingga 100.000 barel dan 24.140 barel LPG per hari. Tentu saja itu semua menorehkan sebuah harapan besar untuk makin berkembangnya industri Laut-dalam Indonesia, dengan pemain dan segenap sumber daya dalam negeri yang makin termanfaatkan.
read more
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger... Welcome-Thank's to Visit